Deskripsi
Pintu Geser Kaca Dorma Type HSW ( untuk lebih dari 2 daun )
- Untuk Pintu Kaca maupun Kayu yang digeser secara manual
- Dikenal pula sebagai Horizonal Sliding Wall
- Tak perlu lintasan / track di lantai
- Menambah transparansi dan fleksibilitas ruang, memaksimalkan penggunaan area
- Bisa untuk konfigurasi lurus, bersudut atau melengkung
- Tersedia pilihan cover alumunium atau stainless steel
- Cocok untuk bangunan baru atau yang direnovasi
- Mudah digerakkan, saat bergerak tenang dan halus suaranya
- Panel dapat diparkir dengan sistem penumpukan
- Untuk partisi kaca, berfungsi sebagai pembatas indoor dan outdoor dengan tetap dapat menikmati pemandangan outdoor yang indah
- Ada opsi HSW dengan panel kayu ataupun panel dari kaca yang dibungkus frame kayu
- Untuk pintu lipat, silahkan lihat type FSW
Fitur Dorma HSW :
- Inilah type Partisi / Pintu Kaca Geser yang paling banyak terjual
- Menghilangkan pembatas interior dan eksterior
- Akses masuk menjadi lebih luas dengan efek mengundang pelanggan masuk ( untuk showroom / toko )
- Panel dapat diparkir dengan self guided stacking
- Maksimal per panel : tinggi 4000 mm, lebar 1250 mm, dan berat 150 kg
- Panel dapat berfungsi ganda sebagai panel geser dan sebagai pintu swing, dengan menggunakan door closer atau pun floor spring type BTS
- Ada opsi dengan panel kayu atau panel kaca yang dibungkus frame kayu
HSW
- Max tinggi panel : 4000 mm
- Max lebar panel : 1250 mm
- Max berat panel : 150 kg
- Jumlah panel : tidak ada batasan
- Ketebalang kaca : 10mm atau 12mm tempered
Note : Untuk harga menyesuaikan ukuran yang di pesan
Jadilah yang pertama memberikan ulasan “Pintu Kaca Geser”